5 orang kader Gerakan Pemuda Ansor Desa Lebak berhasil menyelesaikan Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) yang diselenggarakan Pimpinan Anak Cabang Pakis Aji bersama Pimpinan Cabang GP Ansor Jepara 2 - 3 April 2021 di Pondok Pesantren Telaga Biru desa Bulungan.
Setidaknya mereka mendapatkan 10 materi dalam pelatihan tersebut. Mereka antusias dan berpartisipasi aktif selama mengikuti pelatihan, hal ini dibuktikan dengan kesungguhan mereka dan merelakan meninggalan keluarga di rumah selama dua hari.
Berikut ini adalah 5 kader yang telah dinyatakan lulus dalam PKD GP Ansor 2021
1. Azaz Riyadi
2. Amaruddin Nasir
3. Ahmad Julianto
4. Dany Setyawan
5. Cahyo Muhammad Widodo
0 Comments